Site logo

Nasehat Titik Soeharto kepada Menteri Susi: Jangan Malu Mengakui Keberhasilan Bapakku

Putri Presiden RI Soeharto, Titik, memberikan nasehat agar Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti jangan malu mengakui keberhasilan ayahandanya.

“Mbok nyontek kebijakan Pak Harto apa. Mau nyontek aja malu. Tentu disesuaikan, kekinian. Kalau dulu bagus, tolong dilihat. Bisa ditiru lagi. Kenapa dulu (bisa) swasembada pangan ikan, kenapa sekarang nggak bisa,” kata anggota DPR RI ini, belum lama ini seperti dikutip Kompas.

Menurut Titik, keberhasilan sektor kelautan pada era Soeharto terlihat dari kondisi kesejahteraan para nelayan. Sekarang ini, ia sering mendengar keluhan para nelayan yang hidupnya kian sulit.

“Apa yang dilakukan saat itu bukan saja karena faktor presidennya, melainkan juga sumbangsih pemikiran putra-putri bangsa di sektor tersebut.” (Res)

Comments

  • sarah wahyuningsih
    Kamis, 12 Februari 2015 at 21:40

    Ingat mentri Susi br 100 hr kerja dibandingin ma 32 th g salah ngomong tuhhh Titik, tp dr pd g ngomong ya, kan anggota dpr..
    g mutu ngomongnya

Add a comment
Home
Timeline
Menulis
Bekasi
Umum