Barantin Kerjasama dengan BRI Adakan Mudik untuk Pegawai
Badan Karantina Indonesia (Barantin) bekerja sama denga Bank Rakyat Indonesia (BRI) menyelenggarakan mudik untuk pegawai Barantin, Jumat (21/3/2025). Pemberangkatan mudik gratis sendiri dilakukan di Balai Uji Terap Teknik Dan Metode Karantina Hewan, Ikan dan Tumbuhan Bekasi. Kepala Barantin, Sahat M Panggabean mengatakan, ada dua bus yang disediakan untuk mudik pegawai Barantin. Bus tersebut mengambil rute … Baca Selengkapnya